Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin mendampungi Ketua TP PKK Kota Banjarbaru Vivi Mar'ie Zubedi membagikan voucer belanja dan Tali Asih kepada Anggota Majelis Taklim Kecamatan Liang Anggang dan Landasan Ulin. (Foto : suroto/newsway.id)

Wali Kota Beserta Ketua TP PKK Kota Banjarbaru Serahkan Tali Asih kepada Anggota Majelis Taklim

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin beserta istri Vivi Mar’ie Zubedi bertatap muka dengan ratusan anggota Majelis Taklim se-Kecamatan Landasan Ulin dan Liang Anggang pada Senin (1/4/2024) di
1 April 2024
by
alah seorang diduga PSK berinisial N, saat dilakukan penggeledahan di kamarnya disebuah indekos di eks lokalisasi Pembatuan, tepatnya di Jalan Kenanga, Kelurahan Landasan Ulin Timur, pada Selasa (2/5/2023). (Foto: Juwita/Newsway.id)

Keringkan Rambut di Teras, Satpol PP Tiba, N Terduga PSK Lari Sembunyi

NEWSWAY.ID, LANDASAN ULIN – Seorang wanita berinisial N (34) warga Blitar Jawa Timur, diduga Pekerja Seks Komersial (PSK) diamankan Satpol PP Banjarbaru di salah satu indekos di eks lokalisasi Pembatuan, tepatnya di
by
2 Mei 2023
suasana saat para pengunjung memenuhi Palm Mini Waterpark yang merupakan destinasi wisata baru beralamat di Jalan Palam Raya, Guntung Manggis, Kecamatan Landasan Ulin, Kota Banjarbaru, pada Selasa (25/4/2023). (Foto:Juwita/Newsway.id)

Libur Lebaran, Ratusan Pengunjung Padati Destinasi Baru Palm Mini Waterpark

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Pada lebaran keempat Idul Fitri 1444 Hijriah, pengunjung destinasi wisata memanfaatkan hari libur dengan memadati wisata kolam renang di Kota Banjarbaru. Salah satunya Palm Mini Waterpark yang merupakan destinasi
by
25 April 2023
Situasi arus lalu lintas di sekitaran Bundaran Simpang Empat Kota Banjarbaru yang terpantau aman dan lancar, pada Senin (24/4/2023). (Foto:Juwita/Newsway.id)

H+2, Arus Mudik Di Kota Banjarbaru Terpantau Lancar

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Arus mudik di Bundaran Simpang Empat Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan pada siang hari ini, Senin (24/4/2023) terpantau lancar. Dari pantauan pewarta Newsway.id di sekitar Bundaran Simpang Empat Kota Banjarbaru,
by
24 April 2023
suasana ribuan warga yang melaksanakan shalat Idul Fitri 1444 Hijriah di Masjid Agung Al-Munawwarah, Jalan Trikora, Kota Banjarbaru, pada Sabtu (22/4/2023) sekitar pukul 07.30 Wita. (Foto: Juwita/Newsway.id)

Khidmat dan Khusyuk, Warga Banjarbaru Ikuti Shalat Idul Fitri 1444 Hijriah

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Ribuan warga Kota Banjarbaru melaksanakan shalat Idul Fitri 1444 Hijriah di Masjid Agung Al-Munawwarah, Jalan Trikora, Kota Banjarbaru, pada Sabtu (22/4/2023) sekitar pukul 07.30 Wita. Umat Muslim berbondong-bondong bersama
by
22 April 2023
suasana Pasar Ramadan 2023 Banjarbaru bertempat di Lapangan Murdjani depan Balai Kota Banjarbaru pada siang hari. (Foto: Juwita/Newsway.id)

26 Hari, Pasar Ramadan Raup Rp 6 Miliar

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Pasar Ramadan 2023 Banjarbaru secara resmi ditutup oleh Kepala Dinas Pemuda, Olahraga, Kebudayaan, dan Pariwisata Kota Banjarbaru bertempat di Lapangan Murdjani depan Balai Kota Banjarbaru, pada Senin (17/4/2023) malam
18 April 2023
Ilustrasi. kasus dugaan kekerasan terhadap anak di lingkup rumah tangga di Banjarbaru masuk persidangan agenda pemeriksaan saksi. (foto : pixabay)

Saksi Sebut Terdakwa Meminta Untuk Berbohong

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Sidang lanjutan dugaan kekerasan terhadap anak di lingkup rumah tangga di Banjarbaru, RPD, ibu kandung korban kekerasan idihadirkan secara virtual. RPD dimintai keterangan, atas dugaan perlakuan kekerasan oleh Anita
17 April 2023
Vilandux, Baret78, Himalogikan membagikan 500 paket takjil, Berlokasi di traffic light persimpangan Jalan A. Yani Km.33 dan RO Ulin, Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan, pada Sabtu (15/4/2023) sekitar pukul 18.10 Wita hingga 18.30 Wita. (Foto: Juwita/Newsway.id)

Vilandux Bagi 500 Paket Takjil Untuk Warga Yang Tak Sempat Buka Puasa Di Rumah

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Momen bulan suci Ramadan, Vilandux Event Organizer bersama beberapa donatur mengadakan kegiatan sosial dengan membagikan paket takjil kepada masyarakat pengguna Jalan maupun berkendara dalam perjalanan yang tidak sempat melaksanakan
by
15 April 2023
Panglima Komando Daerah Militer VI/Mulawarman, Mayor Jenderal TNI Tri Budi Utomo, saat melakukan pemeriksaan dalam upacara penutupan Pendidikan Pertama Prajurit Tamtama TNI AD gelombang II tahun anggaran 2022, yang di gelar di Lapangan Kejujuran Rindam VI/Mulawarman, pada Jumat (14/4/2023). (Foto:Juwita/Newsway.id)

173 Prajurit Tamtama Selesaikan Pendidikan, Mayjend Tri Budi Utomo pimpin Upacara Penutupan

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Mayor Jenderal TNI Tri Budi Utomo pimpin Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Prajurit Tamtama TNI AD gelombang II tahun anggaran 2022, di Lapangan Kejujuran Rindam VI/Mulawarman, pada Jumat (14/04/23) pukul
by
14 April 2023
Salah satu gapura yang menjadi peserta festival salikur Banjarbaru tahun 2023 yang bertempat di RT.13 Kelurahan Palam, Komplek Lambung Mangkurat, Kecamatan Cempaka, Kota Banjarbaru, Pada Rabu (12/4/2023) malam. (Foto: Juwita/Newsway.id)

Penilaian Festival Salikur Banjarbaru Tahun 2023 Dimulai

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Pemerintah Kota Banjarbaru melalui Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata (Disporabudpar) Kota Banjarbaru menyelenggarakan Festival Salikur Tahun 2023. Festival yang sudah dimulai pada awal Ramadan 1444 H ini, akhirnya memasuki
by
12 April 2023
Kegiatan Rakat Pemuda Banjarbaru, Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Banjarbaru mengusung tema "Wajah Baru Ibukota Provinsi Kalimantan Selatan Menyongsong Generasi Emas Peradaban : Pemuda Banjarbaru Bisa Apa ?", bertempat di Caffe Wadah Kawal, Kota Banjarbaru, pada Selasa (11/4/2023). (Foto: Juwita/Newsway.id)

Pemuda Banjarbaru Bisa Apa ?

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Gelar Kegiatan Rakat Pemuda Banjarbaru, Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Banjarbaru mengusung tema “Wajah Baru Ibukota Provinsi Kalimantan Selatan Menyongsong Generasi Emas Peradaban : Pemuda Banjarbaru Bisa Apa ?”,
12 April 2023

Tentang Kami

Newsway.co.id adalah sebuah platform media online yang di dirikan sebagai sebuah wadah informasi kepada masyarakat.

Berdiri di sebuah Ibukota Provinsi Kalsel, yang menjadi wilayah penyangga rencana  Ibu Kota Negara (IKN) baru, Newsway.id juga diwacanakan menjadi sebuah media dengan dua bahasa (dual language), Indonesia dan Inggris.

Dengan moto “Berita adalah jalan hidup” diharapkan masyarakat bisa dan mampu mendapatkan informasi yang benar dan mendidik, tidak hoax ataupun berita fitnah penyebar kebencian.