Kab. Kotabaru - Page 5

Membahas berbagai agenda organisasi, termasuk pergantian kepemimpinan, evaluasi program, dan penetapan kebijakan merupakan kegiatan yang sering dilakukan setiap organisasi. Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Kotabaru melaksanakan Konferensi Cabang (Konfercab) bertempat di Ballroom Lt. 4 Hotel Gramd Surya Kotabaru, Sabtu (19/04/2025) ( Foto : Sagustira/newsway.co.id)

Konfercab PCNU Kotabaru 2025 Teguhkan Peran NU Menuju Kotabaru Hebat

NEWSWAY.CO.ID, KOTABARU – Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Kotabaru menggelar Konferensi Cabang (Konfercab) tahun 2025 yang berlangsung khidmat di Ballroom Lantai 4 Hotel Grand Surya, Sabtu (19/4/2025). Kegiatan ini mengusung tema
20 April 2025
Semua Model peragaan busana hasil karya siswa SMKN 1 Kotabaru secara keseluruhan ( Foto : Diskominfo Kotabaru/newsway.co.id)

Busana dengan tema “Timeless Beauty In Europe” Siswa Jurusan Tata Busana SMKN 1 Kotabaru Perkenalkan Hasil Karyanya dengan Pergelaran di Siring Laut

NEWSWAY.CO.ID, KOTABARU – Perkenalkan kepada masyarakat hasil karyanya. SMK Negeri 1 Kotabaru menggelar Pargelaran Tahunan penilaian Uji Kompetensi Keahlian (UKK) Kelas XII Tata Busana dengan tema “Timeless Beauty In Europe” yang berlangsung
19 April 2025
Foto bersama 22 MWC NU Se Kabupaten Kotabaru bersama para Undangan dan Pengurus PC NU Kotabaru ( Foto : Sagustira/newsway.co.id)

Sukses Pembaiatan 22 MWC NU Kabupaten Kotabaru Persiapan Konfercab NU Kotabaru Tahun 2025

NEWSWAY.CO.ID, KOTABARU -Untuk mempermudah menjalankan tugasnya mengelola dan mengorganisir kegiatan NU di wilayah kecamatan. Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama. (PCNU) Kabupaten Kotabaru membaiat (melantik) 22 Majelis Wakil Cabang (MWC) Nahdlatul Ulama (NU) se-Kabupaten
19 April 2025
Satuan Samapta Polres Kotabaru melakukan sterilisasi di sejumlah gereja di Kabupaten Kotabaru. Kegiatan ini dilaksanakan pada Jum' at (18/4/2025) pagi ( Foto : Humas Polres Kotabaru/newsway.co.id)

Pastikan Gereja Aman dan Nyaman Jelang Peringatan Jumat Agung Polres Kotabaru Lakukan Sterilisasi Gereja di Kotabaru

NEWSWAY.CO.ID, KOTABARU – Pastikan keamanan dan kenyamanan jemaat selama beribadah menjelang peringatan Jumat Agung yang dirayakan umat Kristiani, Satuan Samapta Polres Kotabaru melakukan sterilisasi di sejumlah gereja di Kabupaten Kotabaru. Kegiatan ini
18 April 2025
Terlihat sangat interaktif dalam talkshow tersebut, saat dipandu oleh host H. Kisra Syarwansyah, diruang siaran LPPL Radio Gema Sa-Ijaan ( Foto : Diskominfo Kotabaru/newsway.co.id)

Talkshow di Radio Gema Sa-Ijaan, Kepala Kemenag Kabupaten Kotabaru Sampaikan Informasi Persiapan Keberangkatan Haji 2025

NEWSWAY.CO.ID, KOTABARU – Musim haji sudah semakin mendekati jadwalnya. Demikian juga Kabupaten Kotabaru sudah mempersiapkannya, melalui Kepala Kementrian Agama (Kemenag) Kotabaru, Dr.H. Ahmad Kamal, M.Ag menyampaikan persiapan pemberangkatan jama’ah haji tahun 2025
18 April 2025
Foto bersama Bupati Kotabaru H. Muhammad Rusli didampingi Dinas Koperasi, Perindustrian, dan Perdagangan (Diskoperindag) Kotabaru dengan Direktorat Infrastruktur Dukungan Perekonomian Peribadatan, Kesehatan, Olahraga dan Sosial Budaya Kementrian PUPR ( Foto : Diskominfo Kotabaru/newsway.co.id)

Komitmen Selesaikan Pembangunan Pasar Kemakmuran : Bupati Kotabaru Kunjungi Kementrian PUPR

NEWSWAY.CO.ID, JAKARTA – Fokus untuk menyelesaikan permasalahan pembangunan Pasar Kemakmuran Kotabaru. Bupati Kotabaru H. Muhammad Rusli, melakukan Kunjungan Kerja ke Kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Kamis (17/04/2025). Dalam kunjungan tersebut
18 April 2025
Bupati Kotabaru H. Muhammad Rusli, melakukan kerjasama dengan penandatanganan nota kesepakatan peningkatan kualitas pendidikan melalui program pandai berhitung dengan metode Gampang, Asyik dan Menyenangkan (GASING) dengan PT. Digital Gasing Edukasi yang tertuang dalam Memorandum Of Unserstanding (MoU). Kamis (17/04/2025) ( Foto : Diskominfo Kotabaru/newsway.co.id)

Fokus Meningkatkan Pendidikan Berkualitas : Bupati Kotabaru Tandatangani MoU dengan PT Digital Gasing Edukasi

NEWSWAY.CO.ID, JAKARTA – Mengembangkan potensi siswa secara menyeluruh, baik akademis maupun non-akademik dan mencetak lulusan yang berprestasi dan siap menghadapi tantangan masa depan. Bupati Kotabaru H. Muhammad Rusli, melakukan kerjasama dengan penandatanganan
18 April 2025
Penandatanganan Komisi Inovasi Daerah Kabupaten Kotabaru ( Foto : Sagustira/newsway.co.id)

Fokus Pembangunan SDM dan Ekonomi Lokal, Bupati Buka Musrenbang RKPD 2026

NEWSWAY.CO.ID, KOTABARU – Musrenbang merupakan forum musyawarah tahunan yang melibatkan berbagai pihak untuk merumuskan rencana pembangunan. Maka dari itu Pemerintah Kabupaten Kotabaru menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) dalam rangka penyusunan Rencana Kerja
18 April 2025
1 3 4 5 6 7 23

Tentang Kami

Newsway.co.id adalah sebuah platform media online yang di dirikan sebagai sebuah wadah informasi kepada masyarakat.

Berdiri di sebuah Ibukota Provinsi Kalsel, yang menjadi wilayah penyangga rencana  Ibu Kota Negara (IKN) baru, Newsway.id juga diwacanakan menjadi sebuah media dengan dua bahasa (dual language), Indonesia dan Inggris.

Dengan moto “Berita adalah jalan hidup” diharapkan masyarakat bisa dan mampu mendapatkan informasi yang benar dan mendidik, tidak hoax ataupun berita fitnah penyebar kebencian.