balangan - Page 7

Tim penyidik Kejari Balangan saat melakukan penggeledahan dan pemeriksaan dokumen di Kantor Disporapar Balangan. (Foto: istimewa/newsway.co.id)

Dana Pokir Disporapar Balangan Dikorupsi, Kejari Balangan Geledah Kantor Dinas dan Rumah Saksi

NEWSWAY.CO.ID, BALANGAN – Kejaksaan Negeri (Kejari) Balangan tengah mengusut dugaan tindak pidana korupsi terkait program Pokok Pikiran (Pokir) di Dinas Kepemudaan, Olahraga, dan Pariwisata (Disporapar) Kabupaten Balangan. Fokus penyelidikan diarahkan pada proyek
11 November 2025
by
Kapolres Balangan AKBP Yulianor Abdi bersama dengan Wabup Balangan H. Akhmad Fauzi meninjau pendistribusian MBG. (Foto: humas polres/newsway.co.id)

SPPG Polres Balangan Gencarkan Program Makan Bergizi Gratis untuk Siswa Sekolah

NEWSWAY.CO.ID, BALANGAN – Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Polres Balangan mulai melaksanakan pendistribusian operasional unit Makan Bergizi Gratis (MBG) di sejumlah sekolah SD, SMP, dan SMA di Kecamatan Paringin Selatan, pada Senin
by
11 November 2025
Pertemuan antara Bupati Ketapang Alexander Wilyo dengan jajaran AMKI Ketapang dan Badan Penyelenggara Universitas Sapta Mandiri membahas rencana pembukaan Universitas Sapta Mandiri PSDKU Ketapang. (Foto: istimewa/newsway.co.id)

UNIVSM Siap Buka PSDKU di Ketapang Kalbar, Dapat Dukungan Langsung dari Bupati

NEWSWAY.CO.ID, BALANGAN – Universitas Sapta Mandiri (UNIVSM) terus berupaya memperluas akses pendidikan tinggi yang berkualitas dan merata. Dalam waktu dekat, kampus ini akan hadir di Kabupaten Ketapang melalui pembentukan Program Studi di
by
11 November 2025
Anggota Komisi III DPRD Balangan, Fathurrahman, bersama jajaran Forkopimda saat upacara peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2025 di halaman Kantor Bupati Balangan. (Foto: istimewa/newsway.co.id)

Anggota DPRD Balangan Komisi III Ajak Masyarakat Lanjutkan Semangat Juang Pahlawan

NEWSWAY.CO.ID, BALANGAN – Dalam suasana penuh khidmat dan nasionalisme, anggota Komisi III DPRD Kabupaten Balangan, Fathurrahman, turut menghadiri upacara peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2025 yang digelar di halaman Kantor Bupati Balangan,
by
10 November 2025
Wakil Bupati Balangan H. Akhmad Fauzi memimpin upacara peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2025 di halaman Kantor Bupati Balangan. (Foto: istimewa/newsway.co.id)

Hari Pahlawan 2025: Wabup Balangan Ajak Masyarakat Bangun Negeri dengan Semangat Kepahlawanan

NEWSWAY.CO.ID, BALANGAN – Pemerintah Kabupaten Balangan melaksanakan upacara peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2025 di halaman Kantor Bupati Balangan, Paringin Selatan, Senin (10/11/2025). Upacara dipimpin langsung oleh Wakil Bupati Balangan, H. Akhmad
by
10 November 2025
Ketua PPM sekaligus anggota DPRD Balangan, Saiful Arif. (Foto: istimewa/newsway.co.id)

Ketua PPM Balangan Ajak Pemuda Teladani Semangat Juang Pahlawan

NEWSWAY.CO.ID, BALANGAN – Ketua Pemuda Panca Marga (PPM) sekaligus anggota DPRD Kabupaten Balangan Saiful Arif, menyampaikan refleksi mendalam pada momentum Hari Pahlawan yang diperingati setiap 10 November. Dalam keterangannya pada Senin (10/11/2025),
by
10 November 2025
Wabup Balangan H. Akhmad Fauzi meninjau kegiatan donor darah HUT ARSADA ke-25 di Halaman Kantor Bupati Balangan. (Foto:istimewa/newsway.co.id)

Peringati HUT ARSADA ke-25, Wabup Balangan Ajak ASN Donor Darah dan Tingkatkan Capaian Kinerja

NEWSWAY.CO.ID, BALANGAN – Pemerintah Kabupaten Balangan menggelar apel gabungan di halaman Kantor Bupati Balangan, Senin (3/11/2025), dalam rangka menyelaraskan visi dan misi pemerintah daerah dengan arah kebijakan nasional. Apel yang berlangsung tertib
by
3 November 2025
Politeknik Murakata dan Sapta Group sepakat berkolaborasi pengembangan kampus. (Foto: istimewa/newsway.co.id

Polimu dan Sapta Group Sepakat Kembangkan Manajemen dan Inovasi Kampus

NEWSWAY.CO.ID, BALANGAN – Politeknik Murakata (Polimu) menjalin kerja sama dengan Sapta Group dalam upaya memperkuat manajemen serta pengembangan kampus. Kegiatan ini berlangsung di Aula Kampus Politeknik Murakata pada Sabtu (1/11/2025). Kegiatan bertajuk perkenalan
by
3 November 2025
Dua atlet IPSI Balangan, M. Sandi Ananda dan Ahmad Ridha Al-Fatah, berhasil meraih medali emas pada ajang PORPROV XII Kalimantan Selatan 2025 di Tanah Laut. (Foto: istimewa/newsway.co.id

Setelah 19 Tahun, IPSI Balangan Akhiri Penantian dengan Raih Dua Emas di PORPROV XII Kalsel

NEWSWAY.CO.ID, BALANGAN – Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Kabupaten Balangan mengukir sejarah baru pada ajang Pekan Olahraga Provinsi (PORPROV) XII Kalimantan Selatan 2025.Setelah 19 tahun penantian panjang tanpa medali emas, cabang olahraga
by
2 November 2025
1 5 6 7 8 9 21

Tentang Kami

Newsway.co.id adalah sebuah platform media online yang di dirikan sebagai sebuah wadah informasi kepada masyarakat.

Berdiri di sebuah Ibukota Provinsi Kalsel, yang menjadi wilayah penyangga rencana  Ibu Kota Negara (IKN) baru, Newsway.id juga diwacanakan menjadi sebuah media dengan dua bahasa (dual language), Indonesia dan Inggris.

Dengan moto “Berita adalah jalan hidup” diharapkan masyarakat bisa dan mampu mendapatkan informasi yang benar dan mendidik, tidak hoax ataupun berita fitnah penyebar kebencian.