Banjar - Page 25

Longsor di Gunung Tambang Desa Awang Bangkal Barat, Tidak Ada Korban Jiwa dan Alat Berat yang Tertimbun

Longsor di Gunung Tambang Desa Awang Bangkal Barat, Tidak Ada Korban Jiwa dan Alat Berat yang Tertimbun

NEWSWAY.CO.ID, MARTAPURA – Sebuah longsor terjadi di Gunung Tambang, Desa Awang Bangkal Barat, Senin (3/11/ 2025). Kepala Desa Awang Bangkal Barat, Pajrul membenarkan peristiwa tersebut. Ia menyampaikan, longsor terjadi namun tidak menimbulkan
5 November 2025
Penyerahan Bantuan Puting Beliung Desa Keliling Benteng Tengah Kecamatan Martapura Barat (Foto : BPBD Banjar/newsway.co.id)

BPBD Banjar Salurkan Bantuan untuk Korban Angin Kencang di Lima Kecamatan

NEWSWAY.CO.ID, MARTAPURA – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Banjar menyalurkan bantuan logistik kepada warga terdampak angin kencang yang melanda sejumlah wilayah pada Sabtu, (8/10/2025). Bantuan tersebut diserahkan kepada seluruh korban di
11 November 2025
Wakapolres Banjar Kompol Faisal Amri Nasution cek pasukan dalam apel gelar kesiapan tanggap darurat bencana hidrometeorologi (Foto : Humas Polres Banjar/newsway.co.id)

Polres Banjar Siagakan Personel Hadapi Potensi Bencana Hidrometeorologi 2025

NEWSWAY.CO.ID, MARTAPURA – Mengantisipasi potensi bencana akibat cuaca ekstrem, Polres Banjar menggelar Apel Kesiapan Tanggap Darurat Bencana Hidrometeorologi Tahun 2025, di halaman Mapolres Banjar, Rabu (5/11/2025). Apel dipimpin Wakapolres Banjar Kompol Faisal
5 November 2025
1 23 24 25 26 27 36

Tentang Kami

Newsway.co.id adalah sebuah platform media online yang di dirikan sebagai sebuah wadah informasi kepada masyarakat.

Berdiri di sebuah Ibukota Provinsi Kalsel, yang menjadi wilayah penyangga rencana  Ibu Kota Negara (IKN) baru, Newsway.id juga diwacanakan menjadi sebuah media dengan dua bahasa (dual language), Indonesia dan Inggris.

Dengan moto “Berita adalah jalan hidup” diharapkan masyarakat bisa dan mampu mendapatkan informasi yang benar dan mendidik, tidak hoax ataupun berita fitnah penyebar kebencian.