Kota Banjarmasin

respon cepat warga sekitar berhasil menyelamatkan seorang wanita yang menceburkan diri di siring sungai martapura (foto.relawan.banjarmasin/newsway.id)

Drama Tengah Malam, Warga Pasar Lama di Hebohkan Aksi Nekat Seorang Wanita Ceburkan Diri ke Sungai Martapura

NEWSWAY.ID, BANJARMASIN – Warga Pasar Lama dikejutkan oleh insiden seseorang yang menceburkan diri ke Sungai Martapura pada Kamis (4/7/2024) dini hari. Orang yang belum diketahui identitasnya tersebut tiba-tiba melompat ke sungai di
4 Juli 2024
Puncak kericuhan antara mahasiswa dan aparat kepolisian terjadi di malam hari. (Foto.Fahmi/newsway.id)

Bentrok Pecah di Depan DPRD Kalsel: Demonstrasi Mahasiswa Berakhir Ricuh

NEWSWAY.ID, BANJARMASIN – Aksi unjuk rasa yang dilakukan oleh sekelompok mahasiswa di depan Gedung DPRD Kalimantan Selatan untuk mengawal putusan Mahkamah Konstitusi (MK) berakhir dengan kericuhan pada Jumat (23/8/2024). Bentrokan antara demonstran
24 Agustus 2024
Dalam kegiatan ini, mereka berpartisipasi dalam berbagai kategori pertandingan karate, termasuk pertandingan kata perorangan dan kumite untuk putra TNI/Polri (foto.humas.polres.kotabaru/newsway.id)

Anggota Polres Kotabaru Raih Prestasi di Kejurprov Karate Piala Best of the Best Acil Odah se-Kalimantan Selatan 2024

NEWSWAY.ID, BANJARMASIN–Anggota Polres Kotabaru kembali menunjukkan prestasi gemilang dalam ajang Kejuaraan Provinsi (Kejurprov) Karate Piala Best of the Best Acil Odah se-Kalimantan Selatan 2024. Kejuaraan yang digelar di GOR Hasanuddin Banjarmasin pada
22 Agustus 2024
Proses peletakan 2 pick up pasir dan kerikil yang dimasukkan dalam karung beras guna menutupi halaman becek untuk sementara (Foto.Prokom.Banjarmasin/newsway.id)

Pemko Banjarmasin Janjikan Perbaikan SDN Basirih 10 yang Sempat Viral Karena Halaman Becek

NEWSWAY.ID, BANJARMASIN – Baru-baru ini, dunia maya dihebohkan dengan foto siswa SDN Basirih 10 Banjarmasin yang berdiri di atas lumpur saat melaksanakan upacara. Sekolah yang berlokasi di ujung Kelurahan Basirih Selatan, Banjarmasin
12 Agustus 2024
Kabid PSDP dan Pasar Disperdagin Kota Banjarmasin, M Ridho Satriya dalam Rakor Persiapan Baiman Street Food Festival (Foto.Pemko.Banjarmasin/newsway.id)

Baiman Street Food Festival Siap Meriahkan HUT Kota Banjarmasin ke-498

NEWSWAY.ID, BANJARMASIN – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Banjarmasin yang ke-498, Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperdagin) Kota Banjarmasin akan menggelar Baiman Street Food Festival. Persiapan untuk acara ini dibahas
9 Agustus 2024
Ketua TP PKK Kota Banjarmasin, Siti Wasilah saat berkunjung ke Paud Negeri Pembina 1 (Foto.Prokom.Banjarmasin/newsway.id)

Jelang Lomba Sekolah Sehat, Siti Wasilah Tinjau Persiapan PAUD Kota Banjarmasin

NEWSWAY.ID, BANJARMASIN – Lomba Sekolah Sehat merupakan ajang yang bertujuan untuk memberikan pembinaan sekaligus apresiasi kepada sekolah-sekolah yang secara konsisten menjaga kesehatan siswa serta lingkungannya. Ajang ini mencerminkan upaya kolaboratif dari berbagai
2 Agustus 2024
1 2 3 10