Martapura - Page 32

Wakil Bupati Banjar Said Idrus beserta jajaran saat menghadiri acara buka puasa bersama dengan rekan-rekan jurnalis. (Foto : suroto/newsway.id)

Pemkab Banjar Gelar Buka Puasa Bersama Jurnalis

NEWSWAY.ID, MARTAPURA – Pemerintah Kabupaten Banjar menggelar buka puasa bersama dengan  Jurnalis Pressroom Diskominfo Kabupaten Banjar di Aula Pemkab  Banjar pada Jumat (5/4/2024). Hadir dalam acara tersebut Wakil Bupati Banjar H Said
by
5 April 2024
Tempat Wisata D Legenda yang berada di Cempaka dengan konsep Castil. (Foto : Doc/newsway.id)

Libur Lebaran, Ini Rekomendasi Tempat Rekreasi Bersama Keluarga

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Tidak lama lagi, hari Raya Idul Fitri 1445 H tahun 2024 akan dirayakan seluruh umat muslim di Indonesia, termasuk di Kota Banjarbaru. Setelah melaksanakan ritual halal-bihalal biasanya masyarakat akan
5 April 2024
Suasana kegiatan Asistensi Pendampingan Penginputan Data Dukung Kota Layak Anak (KLA) tahun 2024, via zoom di Aula Barakat Martapura, Kamis (04/3/2024) pagi. (Foto : MC/newsway.id)

Pemkab Banjar Lakukan Pengiputan Data Dukukung KLA

NEWSWAY, ID, MARTAPURA – Pemerintah Kabupaten Banjar melalui Dinas Sosial P3AP2KB menggelar kegiatan Asistensi Pendampingan Penginputan Data Dukung Kota Layak Anak (KLA) tahun 2024, via zoom di Aula Barakat Martapura, Kamis (04/3/2024)
by
4 April 2024
Ketua FJB Fahmi Defusha memyerahkan kenang-kenagan kepada Superintendent PT AGM, Achmad Syahdeni. (Foto : suroto/newsway.id)

PT AGM Buka Puasa dengan Wartawan, FJB Sebagai Penggagasnya

NEWSWAY.ID, MARTAPURA – PT AGM Buka Puasa dengan Para Jurnalis, FJB Sebagai Penggagasnya – Forum Jurnails Banjar (FJB) melaksanakan silaturahmi dan buka puasa bersama dengan jajaran PT Antang Gunung Meratus (AGM) di
by
3 April 2024
Kapolres Banjar AKBP M Ifan Hariyat saat diwawancarai sejumlah media. (Foto : Juwita/newsway.id)

Jelang Mudik Lebaran, Kapolres Banjar Imbau Masyarakat Perhatikan Keselamatan

NEWSWAY.ID, MARTAPURA – Kepolisian Resort (Polres) Kabupaten Banjar melaksanakan apel gelar pasukan Operasi Kepolisian Terpusat “Ketupat Intan 2024” dalam rangka Pengamanan Idul Fitri 1445 Hijriyah tahun 2024, Rabu (3/4/2024). Dalam kesempatan itu,
by
3 April 2024
Grup Islahul Ummah Murung Keraton keluar sebagai juara I, dalam Grand Final Festival Becatuk Dauh 2024 yang dihelat Dinas Kebudayaan Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata. (Foto : Juwita/newsway.id)

Islahul Ummah Murung Keraton Juwara Lomba Bacatuk Dauh

NEWSWAY.ID, MARTAPURA – Grup Islahul Ummah Murung Keraton keluar sebagai juara I, dalam Grand Final Festival Becatuk Dauh 2024 yang dihelat Dinas Kebudayaan Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata (Disbudporapar) di RTH Alun-alun Ratu
by
28 Maret 2024
Bupati Banjar H Saidi Mansyur beserta jajaran melakukan foto bersama dengan Kapolres Banjar Banjar AKBP Ifan Hariyat dan Kabag Ops Polres Banjarbaru Kompol Indra Agung. (Foto : MC/newsway.id)

Pemkab Banjar Hibahkan Dana untuk Pengamanan Pilkada 2024, Senilai Enam Miliar Lebih

NEWSWAY.ID, MARTAPURA – Dana hibah untuk operasional pengamanan Pilkada tahun 2024 dari Pemkab Banjar kepada  Polres Banjar dan Polres Banjarbaru akhirnya ditandatangani di Mahligai Sultan Adam lantai 1 Martapura, Minggu (24/3/2024). Kapolres
by
27 Maret 2024
Wakil Presiden RI, KH Ma'ruf Amin direncanakan akan hadir dalam peringatan Haul Datu Kelampayan ke 218 pada bulan April mendatang. (Foto : google/newsway.id)

Wapres RI dan Ketua PBNU Pusat akan Hadiri Haul Datu Kelampayan ke 218

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Dalam waktu dekat kegiatan Haul ke-218 Syech Muhammad Arsyad Al Banjari Kelampayan (Datu Kelampayan) di Masjid Tuhfaturroghibin Dalam Pagar, Martapura akan digelar pada Senin (5/4/2024). Dalam kegiatan iti dikabarkan
by
26 Maret 2024
1 30 31 32 33 34 38

Tentang Kami

Newsway.co.id adalah sebuah platform media online yang di dirikan sebagai sebuah wadah informasi kepada masyarakat.

Berdiri di sebuah Ibukota Provinsi Kalsel, yang menjadi wilayah penyangga rencana  Ibu Kota Negara (IKN) baru, Newsway.id juga diwacanakan menjadi sebuah media dengan dua bahasa (dual language), Indonesia dan Inggris.

Dengan moto “Berita adalah jalan hidup” diharapkan masyarakat bisa dan mampu mendapatkan informasi yang benar dan mendidik, tidak hoax ataupun berita fitnah penyebar kebencian.