Hadi Wiranata

Just ordinary man with ordinary life
Kapolres Kotabaru , AKBP Dr. Tri Suhartanto saat konferensi pers bersama media, senin (6/11). (Foto: Humas Polres Kotabaru)

Pihak Kepolisian Ungkap Kronologi Pembunuhan Sadis Wanita di Kotabaru

NEWSWAY.ID, KOTABARU – Kapolres Kotabaru, AKBP Dr. Tri Suhartanto, bersama Wakapolres Kotabaru, KOMPOL Agus Rusdi Sukandar didampingi oleh KBO Sat Reskrim Polres Kotabaru, IPDA Kitty Tokan, mengadakan konferensi pers terkait kasus tindak
6 November 2023
Dinas Pariwisata, Pemuda, dan Olahraga Kabupaten Kotabaru menyelenggarakan Seminar Kepemudaan dengan tema "Revitalisasi Moral, Etika, dan Produktivitas Pemuda Sebagai Manifestasi Bangsa Dalam Menjawab Tantangan Global (2/11). (Foto: Hadi)

Pemuda Kotabaru Siap Hadapi Tantangan Global melalui Seminar Kepemudaan

NEWSWAY.ID, KOTABARU – Dinas Pariwisata, Pemuda, dan Olahraga Kabupaten Kotabaru menyelenggarakan Seminar Kepemudaan dengan tema “Revitalisasi Moral, Etika, dan Produktivitas Pemuda Sebagai Manifestasi Bangsa Dalam Menjawab Tantangan Global” yang berlangsung di Oproom
3 November 2023
Wakapolres Kotabaru, KOMPOL Agus Rusdi Sukandar, S.H., S.I.K., M.H., melakukan pertemuan silaturahmi dengan para rekan media dan wartawan Kabupaten Kotabaru, digelar di Ruang Vicon Gedung Utama Polres Kotabaru pada Kamis (2/11). (Foto: Hadi)

Wakapolres Kotabaru Jalin Kerjasama dengan Rekan Media dan Wartawan

NEWSWAY.ID, KOTABARU – Wakapolres Kotabaru, KOMPOL Agus Rusdi Sukandar, melakukan pertemuan silaturahmi dengan para rekan media dan wartawan Kabupaten Kotabaru, digelar di Ruang Vicon Gedung Utama Polres Kotabaru pada Kamis (2/11/2023) sebagai
3 November 2023
Dua pelaku pemerkosaan terhadap seorang wanita di Pantai Teluk Gosong, Kotabaru, Rabu (1/11). (Foto: Polsek Pulau Laut Timur)

Polsek Pulau Laut Timur Kotabaru Amankan Dua Pelaku Dugaan Pemerkosaan

NEWSWAY.ID, KOTABARU – Polsek Pulau Laut Timur Kotabaru bergerak cepat dan berhasil mengungkap kronologi pemerkosaan yang dialami seorang wanita oleh tiga pria berinisial AD, AR, dan DD. Kejadian tragis tersebut terjadi di
2 November 2023
Momen saat Ketua PWI Kotabaru Ahmad Nur Ahsin memberikan pemaparan jurnalistik dihadapan siswa-siswi SMP Negeri 3 Kotabaru, Senin (30/10). (foto. PWI Kotabaru)

Disdikbud Kotabaru Gandeng PWI Sosialisasi Jurnalis Masuk Sekolah 2023

NEWSWAY.ID, KOTABARU – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Kotabaru bekerja sama dengan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Kotabaru menyelenggarakan kegiatan sosialisasi “Jurnalis Masuk Sekolah Tahun 2023” bertempat di SMP Negeri 3
30 Oktober 2023
Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda dipimpin oleh Wakil Bupati Kotabaru, Andi Rudi Latif, dengan Letda Laut (E) Syarifudin Dwi Prasetyo, A. Md Kasat Kom Lanal Kotabaru sebagai Komandan Upacara, di halaman Kantor Bupati Kotabaru pada hari Sabtu (28/10). (Foto: Hadi/Newsway.id)

Peringati Hari Sumpah Pemuda ke-95 Di Kotabaru, Kolaborasi Pemuda untuk Majukan Indonesia

NEWSWAY.ID, KOTABARU – Pemerintah Kabupaten Kotabaru merayakan peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-95 dengan penuh semangat dan semarak. Upacara berlangsung di halaman Kantor Bupati Kotabaru, pada Sabtu, (28/10/2023). Upacara tersebut dipimpin oleh Wakil
28 Oktober 2023
pengangkatan korban seorang pemancing asal Desa Sungai Nipah, Kabupaten Kotabaru yang ditemukan tak bernyawa Jumat (27/10/2022). (Foto: Basarnas)

Berhari-hari Dicari, Pemancing Sungai Nipah Kotabaru Ditemukan Tak Bernyawa

NEWSWAY.ID, KOTABARU – Seorang pemancing asal Desa Sungai Nipah, Kabupaten Kotabaru bernama Ade Sutrawan (46) ditemukan tak bernyawa oleh tim SAR gabungan di pencarian hari keenam, Jumat (27/10/2022). Sebelumnya, korban dikabarkan hilang
27 Oktober 2023
BKSDA Kalsel mengadakan acara konsultasi publik di lantai 5 Hotel Grand Surya Kotabaru, Kamis (26/10) berfokus pada revisi penataan blok pengelolaan cagar alam di Teluk Kelumpang, Selat Laut, dan Selat Sebuku, yang dikenal sebagai Kelautku. (foto : wiranata/newsway.id)

Konservasi Alam Kalsel Mencari Solusi Bersama Melalui Konsultasi Publik

NEWSWAY.ID, KOTABARU – Balai Konservasi Sumber Daya Alam Kalimantan Selatan baru-baru ini mengadakan acara konsultasi publik yang menarik perhatian banyak pihak. Acara yang dilaksanakan di lantai 5 Hotel Grand Surya Kotabaru, Kamis
27 Oktober 2023
1 129 130 131

Tentang Kami

Newsway.co.id adalah sebuah platform media online yang di dirikan sebagai sebuah wadah informasi kepada masyarakat.

Berdiri di sebuah Ibukota Provinsi Kalsel, yang menjadi wilayah penyangga rencana  Ibu Kota Negara (IKN) baru, Newsway.id juga diwacanakan menjadi sebuah media dengan dua bahasa (dual language), Indonesia dan Inggris.

Dengan moto “Berita adalah jalan hidup” diharapkan masyarakat bisa dan mampu mendapatkan informasi yang benar dan mendidik, tidak hoax ataupun berita fitnah penyebar kebencian.