Newsway

Petugas Disdukcapil Balangan melakukan perekaman data KTP elektronik bagi siswa SMAN 1 Awayan. (Foto: istimewa/newsway.co.id)

Disdukcapil Balangan Sasar Pelajar untuk Perekaman KTP dan KIA

NEWSWAY.CO.ID, BALANGAN – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Balangan kembali melaksanakan pelayanan jemput bola perekaman KTP elektronik (e-KTP) dan pembuatan Kartu Identitas Anak (KIA) di lingkungan sekolah. Kali ini, kegiatan
by
13 Agustus 2025
Kebakaran di Jalan Jafri Zam Zam, Teluk Dalam, Banjarmasin. (Foto: istimewa/newsway.co.id)

Kebakaran di Teluk Dalam Hanguskan Kios dan Rumah Dinas TNI

NEWSWAY.CO.ID, BANJARMASIN – Kebakaran melanda kawasan permukiman di Jalan Jafri Zam Zam RT 40 RW 03, Kelurahan Teluk Dalam, Kecamatan Banjarmasin Tengah, Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Selasa (12/8/2025). Kobaran api mulai terlihat
by
12 Agustus 2025
Sekretaris Dewan DPRD Kabupaten Balangan, H. Tamrin. (Foto: istimewa/newsway.co.id)

Rakor Lintas Sektor Karhutla, H Tamrin Tekankan Kewaspadaan dan Sinergi

NEWSWAY.CO.ID, BALANGAN – Sekretaris Dewan (Sekwan) DPRD Kabupaten Balangan, H. Tamrin, turut hadir dalam rapat koordinasi lintas sektor kesiapsiagaan menghadapi bencana kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) Balangan 2025 yang digelar di Aula
by
12 Agustus 2025

Gallery Photo Kegiatan DPRD Kota Banjarmasin Edisi Agutus 2025

DPRD Banjarmasin menggelar Rapat Paripurna Tingkat II Perihal Persetujuan Bersama Penetapan Peraturan Daerah Kota Banjarmasin Tentang Penyelenggaraan Kearsipan DPRD Banjarmasin menggelar Rapat Paripurna Tingkat II Perihal Persetujuan Bersama Penetapan Peraturan Daerah Kota
by
12 Agustus 2025
Presiden Mahasiswa UNISKA MAB, M Anzari didampingi pihak kampus saat menyerahkan penghargaan kepada ibunda Juwita. (Foto : Newsway.co.id)

Perwakilan Rektor UNISKA MAB Serahkan Penghargaan Anumerta kepada Almarhumah Juwita, Diterima Langsung oleh Ibunda Juwita

NEWSWAY.CO.ID, BANJARBARU – Suasana haru menyelimuti rumah duka almarhumah Juwita, mahasiswi Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al-Banjari (UNISKA MAB) yang juga juenalis Newsway.co.id, saat pihak kampus menyerahkan penghargaan anumerta dan bantuan sebagai
by
12 Agustus 2025
Bupati Banjar diskusi pembahasan program yess (Foto : Muhammad Ervan Ariya Ramadani/newsway.co.id)

Saidi Apresiasi Program YESS, Cetak Ribuan Petani Milenial dan Dorong Ketahanan Pangan

NEWSWAY.CO.ID, MARTAPURA – Bupati Kabupaten Banjar, H Saidi Mansyur menyampaikan apresiasi kepada Kementerian Pertanian atas kepercayaan menjadikan Kabupaten Banjar sebagai pelaksana Program Youth Entrepreneurship and Employment Support Services (YESS) sejak 2019. Saidi
by
12 Agustus 2025
Kondisi Korban Meninggal Yang Ditemukan di Sebuah Pondok. (Foto:Humas Polres Banjarbaru/newsways.co.id)

Seorang Pria Ditemukan Tak Bernyawa di Lianganggang, Diduga karena Sakit

NEWSWAYS.CO.ID, BANJARBARU – Warga Lianganggang RT 9 RW 3 Kelurahan Landasan Ulin Barat, Kecamatan Lianganggang, dikejutkan dengan penemuan seorang laki-laki yang sudah tidak bernyawa di belakang Kantor Koramil Lianganggang, pada Senin (12/8/2025)
by
12 Agustus 2025
Anggota Bhayangkari Polres Balangan melayani warga dalam kegiatan Gerakan Pasar Murah di halaman Mapolres Balangan. (Foto: istimewa/newsway.co.id)

Sambut Kemerdekaan, Polres Balangan Gelar Pasar Murah Sembako

NEWSWAY.CO.ID, BALANGAN – Dalam rangka menyambut dan menyemarakkan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, Polres Balangan menyelenggarakan kegiatan Gerakan Pasar Murah di halaman Mapolres Balangan pada Senin (11/08/2025). Kegiatan ini menjadi
by
11 Agustus 2025
1 40 41 42 43 44 81

Tentang Kami

Newsway.co.id adalah sebuah platform media online yang di dirikan sebagai sebuah wadah informasi kepada masyarakat.

Berdiri di sebuah Ibukota Provinsi Kalsel, yang menjadi wilayah penyangga rencana  Ibu Kota Negara (IKN) baru, Newsway.id juga diwacanakan menjadi sebuah media dengan dua bahasa (dual language), Indonesia dan Inggris.

Dengan moto “Berita adalah jalan hidup” diharapkan masyarakat bisa dan mampu mendapatkan informasi yang benar dan mendidik, tidak hoax ataupun berita fitnah penyebar kebencian.