Economy - Page 22

Wali Kota Banjarbaru, HM Aditya Mufti Ariffin melakukan penanaman di lahan KWT Citra Lestari yang merupakan pengembangan progran Urban Farming. (Foto : MC/newsway.id)

Wali Kota Banjarbaru Resmikan Kampung Banturanku

NEWSWWAY.ID, BANJARBARU – Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin meresmikan Kampung Banturanku disela-sela mengikuti kegiatan Temu Kelompok Wanita Tani (KWT) se-Kota Banjarbaru di Jalan Lestari RT 017 RW 003 Kelurahan Sungai
by
23 April 2024
Sektor parkir di Bandara Syamsudin Noor yang tercatat melalui gerbang ini memgalami penurunan setelah dijalankan UU HKPD. (Foto : Doc/newsway.id)

Akibat Terbitnya UU HKPD, Pajak Parkir Bandara Turun Sumbang PAD Banjarbaru, DPRD Incar Sektor Lain

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Penurunan perolehan pajak parkir terjadi di Bandara Internasional Syamsudin Noor Banjarbaru teenyata menjadi perhatian wakil rakyat di Gedung DPRD Kota Banjarbaru. Pasalnya penurunan pajak itu sangat drasti, yang mana
by
23 April 2024
Kedepan Kalimantan akan memiliki jalur kereta api, saat ini sedang dilakukan kajian oleh Bappenas. (Foto : ilustrasi google/newsway.id)

Bapepenas Kaji Jalur Kereta Api di Kalimantan, Wali Kota Siap Realisasikan Jalur Baru Angkutan Bus

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Wacana untuk menghadirkan angkutan masal beruapa kereta api yang sigadang-gadang akan menghubungkan antar provinsi di pulau Kalimantan nampaknya serius bakal terealisasikan. Wakil Ketua I APEKASI sekaligus Ketua APEKSI Regional
by
22 April 2024
Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin tampan akrab dengan Wali Kota se-Kalimantan saat pelaksanaan Raker APEKSI di Gran Qin Hotel, Banjabaru. (Foto : Forkopim/newsway.id)

Raker APEKSI Komwil V Kalimantan di Banjarbaru, Fokus Pada Infrastruktur dan Kualitas SDM

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Rapat Kerja Komisariat Wilayah V Asosiasi pemerintahan kota seluruh Indonesia (APEKSI) regional Kalimantan tahun 2024, yang diikuti sembilan Wali Kota se-Kalimantan digelar di Grand Qin Hotel, Banjarbaru, pada Minggu
by
21 April 2024
Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin memanen buah melon yang merupakan hasil dari Program RT Mandiri dan Urban Farming. (Foto : Doc/newsway.id)

Aditya Terus Berinovasi dalam Bidang Kesehatan dan Kesejahteraan

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Kepemimpinan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin-Wartino tidak diragukan lagi soal inovasi. Berbagai program unggulan sebagaimana janjinya, sudah direalisasikan selama empat tahun memimpin Kota
by
19 April 2024
Salah satu ruas jala di Kota Banjarbaru yang terlihat terang setelah kepemimpinan Aditya terus melalukan perbaikan dan penambahan lampu PJU. (Foto : MC doc/newsway.id)

Infrastruktur Semakin Baik dan Tertata Selama Kepemimpinan Aditya-Wartono

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Perbaikan maupun pembangunan sektor infrastruktur menjadi perhatian khusus bagi wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin. Apalgi setelah disahkan Kota Banjarbaru sebagai Ibu Kota Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel), Aditya
by
19 April 2024
Wali Kota Banjarbaru menghitung uang untuk membayar dagangan dari salah satu stand RT Mandiri saat mengunjungi pasar murah di Kecamatan Banjarbaru Utara. (Foto : suroto/newsway.id)

Kunjungi Pasar Murah, Wali Kota Belanja Produk Pokmas Program RT Mandiri

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Rangkaian kegiatan Hari Jadi (Harjad) Kota Banjarbaru terus dilaksanakan oleh Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin beserta jajarannya. Setelah menyambangi rumah warga untuk menyampaikan bantuan secara langsung pada
by
19 April 2024
Ketua TP PKK Kabupaten Banjar Hj Nurgita Tiyas saat meninjau stand UMKM disela-sela kegiatan peningkatan kapasitas kader PKK. (Foto : MC/newsway.id)

Tingkatkan Pemahaman Kader PKK, Nurgita Tiyas Buka Kegiatan Peningkatan Kapasitas

NEWSWAY.ID, MARTAPURA – Setelah aehari sebelumnya membuka kegiatan yang sama untuk Pokja I dan III, Ketua Tim Penggerak PKK Banjar Hj Nurgita Tiyas kembali membuka kegiatan Peningkatan Kapasitas Kader UP2K bagi Pokja
by
19 April 2024
1 20 21 22 23 24 41