Economy - Page 3

Wali Kota Banjarbaru, Hj Erna Lisa Halaby dan Pimpinan Bank Kalsel cabang Banjarbaru, Rina Armiaty saat menyerahkan bantuan kepada keluarga Syifa. (Foto : newsway.co.id)

Wali Kota Banjarbaru dan Pimpinan Bank Kalsel Banjarbaru Serahkan Bantuan untuk Syifa dan Keluarganya

NEWSWAY.CO.ID, BANJARBARU – Wali Kota Banjarbaru, Hj Erna Lisa Halaby bersama Pimpinan Bank Kalsel Cabang Banjarbaru, Disperkim serta Dinas Kesehatan memberikan langkah konkrit terhadap permasalahan warganya. Bersama rombongan, wali kota menyerahkan bantuan
by
18 Desember 2025
Ketua LPD Kabupaten Pulang Pisau Andriani, S.H, M.AP usai diwawancara (Foto: Winda/newsway.co.id)

Ketua LPD Pulpis Apresiasi Pelatihan Penguatan Kelembagaan Kelompok Ternak Itik yang Digelar Koprasi Produsen Tingang Permata Asih

NEWSWAY.CO.ID, PULANG PISAU –Ketua Lembaga Perempuan Dayak Nasional (LPDN) Kabupaten Pulang Pisau, Andriani S. H M. AP memberikan naradpenguatan kelembagaan kelompok usaha tenak, Senin (15/12/2025), di Aula Gedung Wanita. Ketua LPD Kabupaten
Ketua Koprasi Tingang Permata Asih Leni Simon usai diwawancara. (Foto: Winda/newsway.co.id)

Koperasi Produsen Tinggang Permata Asih Dorong Pemberdayaan Peternak Lewat Pelatihan Itik dan Babi

NEWSWAY.CO.ID, PULANG PISAU – Koperasi Produsen Tinggang Permata Asih di bawah Lembaga Perempuan Dayak Nasional (LPDN) Kabupaten Provinsi Kalimantan Tengah terus menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan keterampilan dan kemandirian ekonomi masyarakat, khususnya kelompok
Direktur Utama BPR Martapura Banjar Sejahtera, Ir. Ari Rosadi (Foto : Muhammad Ervan Ariya Ramadani/newsway.co.id)

Program Kredit KURMA MANIS BPR Martapura Capai 1.138 Debitur, 2026 Fokus Peluasan Wilayah Pelayanan

NEWSWAY.CO.ID, MARTAPURA – Program Kredit Usaha Rakyat Martapura Maju Mandiri dan Agamis (Kurma Manis) yang dijalankan PT BPR Martapura Banjar Sejahtera sejak 2021 terus menunjukkan antusiasme tinggi dari pelaku usaha mikro di Kabupaten
12 Desember 2025
Perwakilan Best 7 dan kampus memotong pita peresmian Best 7 Pujasera Kampus di Univsm. (Foto: nasrullah/newsway.co.id)

Kolaborasi Kampus dan UMKM, Best 7 Hadirkan Pujasera Modern di Univsm Balangan

NEWSWAY.CO.ID, BALANGAN – Best 7 Coffee Lab and Eatery Group kembali meluncurkan inovasi untuk memperkuat ekosistem Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Balangan. Pada Minggu (7/12/2025), mereka meresmikan Best 7
by
8 Desember 2025
Gubernur Kalimantan Selatan, H. Muhidin menerima piagam apresiasi dan tropy penghargaan Keberhasilan Geopark Meratus meraih Status UNESCO Global Geopark (UGGp) dalam acara Indonesia’s Geopark Leader Forum, di Ruang Rapat Kementerian PPN/Bappenas RI di Jakarta, Rabu (3/12/2025). (foto: adpim)

Gubernur Muhidin Terima Penghargaan atas Status Geopark Meratus

NEWSWAY.CO.ID, JAKARTA – Keberhasilan Geopark Meratus meraih Status UNESCO Global Geopark (UGGp) berbuah piagam apresiasi dan tropy penghargaan kepada Gubernur Kalimantan Selatan, H. Muhidin dalam acara Indonesia’s Geopark Leader Forum, di Ruang
by
5 Desember 2025
Wali Kota Banjarbaru, Hj Erna Lisa Halaby didampingi Kepala Dinas Perdagangan, Muriani saat monitoring kenpasar Bauntung. (Foto : newsway.co.id)

Wali Kota Monitoring Pasar, Harga Sejumlah Bahan Pokok di Banjarbaru Stabil, Cabai Alami Kenaikan Harga

NEWSWAY.CO.ID, BANJARBARU — Wali Kota Banjarbaru, Hj Erna Lisa Halaby didampingi sejumlah pejabat melakukan monitoring bahan pokok ke Pasar Bauntung Banjarbaru, Kamis (05/12/2025). Lisa menyampaikan sejumlah bahan pokok yang dijual di pasar
by
5 Desember 2025
1 2 3 4 5 81

Tentang Kami

Newsway.co.id adalah sebuah platform media online yang di dirikan sebagai sebuah wadah informasi kepada masyarakat.

Berdiri di sebuah Ibukota Provinsi Kalsel, yang menjadi wilayah penyangga rencana  Ibu Kota Negara (IKN) baru, Newsway.id juga diwacanakan menjadi sebuah media dengan dua bahasa (dual language), Indonesia dan Inggris.

Dengan moto “Berita adalah jalan hidup” diharapkan masyarakat bisa dan mampu mendapatkan informasi yang benar dan mendidik, tidak hoax ataupun berita fitnah penyebar kebencian.