Politic - Page 58

Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin mendampungi Ketua TP PKK Kota Banjarbaru Vivi Mar'ie Zubedi membagikan voucer belanja dan Tali Asih kepada Anggota Majelis Taklim Kecamatan Liang Anggang dan Landasan Ulin. (Foto : suroto/newsway.id)

Wali Kota Beserta Ketua TP PKK Kota Banjarbaru Serahkan Tali Asih kepada Anggota Majelis Taklim

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Ariffin beserta istri Vivi Mar’ie Zubedi bertatap muka dengan ratusan anggota Majelis Taklim se-Kecamatan Landasan Ulin dan Liang Anggang pada Senin (1/4/2024) di
1 April 2024
by
Ketua Bapemperda DPRD Kota Banjarbaru, Windi Novianto. (Foto : doc/newsway.id)

Dewan Ajukan Tiga Raperda Inisiatif, Ini Daftarnya

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Banjarbaru pada tahun 2024 mengajukan tiga Raperda inisiatif dewan. Kabar itu disampaikan oleh Ketua Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Kota Banjarbaru Windi
by
29 Februari 2024
Penandatanganan hasil rekapitulasi perolehan suara di tingkat Kabupaten Pulang Pisau seusai diplenokan oleh KPU. (Foto : Winda/newsway.id)

KPU Pulang Pisau Plenokan Hasil Pemilu 2024

NEWSWAY.ID, PULANG PISAU –  Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pulang Pisau (Pulpis) akhirnya melakukan rapat Pleno rekapitulasi, hasil Pemilu 2014. Sebanyak hasil rekapitulasi dan penghitungan delapan Kecamatan dilaksanakan di Aula Baperinda, Jalan
Rapat Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Pemilu 2024 Oleh KPU Kotabaru (Foto.kominfo.kotabaru/newsway.id)

Pesan Damai dan Harapan di Hari Rapat Pleno Pemilu 2024 di Kotabaru

NEWSWAY.ID, KOTABARU – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kotabaru menggelar Rapat Pleno Rekapitulasi Penghitungan Suara dalam rangka penentuan hasil Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.Acara ini berlangsung pada Senin, (26/2/2024), di Gedung Paris Barantai
26 Februari 2024
ploting personel untuk menentukan lokasi strategis penempatan anggota sekitar gedung (Foto.wiranata/newsway.id)

Operasi Pengamanan Rapat Pleno Terbuka Kabupaten Kotabaru, Kolaborasi TNI-Polri di Gedung Paris Barantai

NEWSWAY.ID, KOTABARU – Polres Kotabaru bersama tim gabungan TNI-Polri melakukan kegiatan pengamanan dengan skala besar menjelang dan selama pelaksanaan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Perhitungan Perolehan Suara tingkat kabupaten di Gedung Paris
26 Februari 2024
Kasat Intelkam Iptu Didik dan Komisioner KPU Hereyanto saat memdatangi salah satu penyelenggara Pemilu di RS Idaman. (Foto : Sat Intelkam Polres Banjarbaru/newsway.id)

Polres Banjarbaru Dan Komisioner KPU Kunjungi Anggota KPPS, Ini Alasannya

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Jajaran Satuan Intelkam Polres Banjarbaru dan Komisioner KPU, mengunjungi anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) sakit dan kena musibah di Rumah Sakit Idaman Kota Banjarbaru, Sabtu (24/2/24) pagi. Perhatian
by
25 Februari 2024
Ucapan Bela Sungkawa dari KPU Banjarbaru atas meninggalnya Gastib TPS Landasan Ulin. (Foto : KPU Banjarbaru/newsway.id)

Petugas Ketertiban TPS Meninggal, KPU Akan Beri Santunan

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Mugiyanto (50 tahun) yang merupakan Petugas Ketertiban (Gastib) Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Kota Banjarbaru, atas nama Mugiyanto, warga Gang Petai Ujung, RT 28, Kelurahan Syamsudin Noor, Kecamatan Landasan
by
24 Februari 2024
LSM KAKI saat melakukan demo di depan kantor KPU Kota Banjarbaru. (Foto : humas KPU/newsway.id)

KPU Digerudug Pendemo, Ada Apa?

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Banjarbaru di Jakan Trikora,  digerudug masa dari Lembaga Swadaya Masyarakat Komite Anti Korupsi Indonesia (LSM KAKI) Kalimantan Selatan Sabtu (24/2/24) siang. Puluhan orang
by
24 Februari 2024
1 56 57 58 59 60 66

Tentang Kami

Newsway.co.id adalah sebuah platform media online yang di dirikan sebagai sebuah wadah informasi kepada masyarakat.

Berdiri di sebuah Ibukota Provinsi Kalsel, yang menjadi wilayah penyangga rencana  Ibu Kota Negara (IKN) baru, Newsway.id juga diwacanakan menjadi sebuah media dengan dua bahasa (dual language), Indonesia dan Inggris.

Dengan moto “Berita adalah jalan hidup” diharapkan masyarakat bisa dan mampu mendapatkan informasi yang benar dan mendidik, tidak hoax ataupun berita fitnah penyebar kebencian.