Kab. Banjar - Page 101

Salah satu sudut Desa Loktunggul Kecamatan Pengaron yang termasuk wilayah lemah sinyal internet dan blankspot. (foto : muhammad/ newsway.id)

DKISP Usulkan Jaringan Internet Sepuluh Desa ke Kemenkominfo

NEWSWAY.ID, MARTAPURA– Kepala Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian (DKISP) Kabupaten Banjar, HM Aidil Basith mengatakan, pihaknya melakukan pengajuan 10 (sepuluh) desa di Kabupaten Banjar untuk pembangunan BTS dan penguatan sinyal, mempercepat
20 Juni 2023
Sejumlah perahu di pasar terapung Lok Baintan, Kabupaten Banjar. Senin (19/6/2023). (Foto: Juwita/Newsway.id)

Dishub Bangun 3 Dermaga Baru, Satu Kali Tambat Bayar 1000 Rupiah

NEWSWAY.ID, MARTAPURA – Guna memperkuat layanan serta memudahkan akses transportasi daerah sungai (perairan) Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Banjar melalui Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Banjar akan membangun 3 dermaga di Kabupaten Banjar. Hal tersebut
by
19 Juni 2023
Bupati Banjar Saidi Mansyur memberikan sambutan saat MoU tentang Penempatan Dan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia, di Aula KH Abdurrahman Wahid, Kantor BP2MI, Jakarta, Senin (19/06/2023 ).(foto : a. Effendy / RSB)

Lindungi Pekerja Migran, Pemkab Banjar MoU Dengan BP2MI

NEWSWAY.ID, JAKARTA – Mewakili 13 kepala daerah, lembaga pendidikan, kesehatan dan lembaga swasta yang berhadir pada nota kesepakatan tentang Penempatan Dan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia, di Aula KH Abdurrahman Wahid, Kantor BP2MI,
19 Juni 2023
Ada 11 (sebelas) produk UMKM lokal Kabupaten Banjar yang dilunching dan tersedia di ritel modern. (foto : Faidillah/RSB)

Produk Lokal Kabupaten Banjar Masuk Ritel Modern

NEWSWAY.ID, KERTAK HANYAR– Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Banjar Hj Nurgita Tiyas menyambut baik dan mengapresiasi produk Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) lokal yang masuk ke ritel modern. Ia berharap,
17 Juni 2023
salah satu peserta Festival Maulid Habsyi se-Kabupaten Banjar di Desa Madurejo, Kecamatan Sambung Makmur , Jumat (16/6/2023) malam. (foto : A Effendy/RSB)

Mahasiswa IAI Darussalam Gelar Festival Maulid Habsyi Di Sambung Makmur

NEWSWAY.ID, SAMBUNG MAKMUR – Festival Maulid Habsyi se-Kabupaten Banjar yang digelar oleh Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN ) Ke 31 Institut Agama Islam Darussalam, Martapura, Kabupaten Banjar, di Desa Madurejo, Kecamatan Sambung
17 Juni 2023
Pihak DKUMPP Kabupaten Banjar menggelar kegiatan tera ulang alat Ukur, Takar, Timbang dan Perlengkapannya (UTTP) untuk angkatan I tahun 2023 di berbagai pasar di Kabupaten Banjar. (foto : A. Effendy/RSB)

Jelang Idul Adha,  DKUMPP Gelar Tera Ulang Gratis 

NEWSWAY.ID, MARTAPURA – Kepala Dinas Koperasi Usaha Mikro Perindustrian dan Perdagangan (DKUMPP) Kabupaten Banjar Kencanawati, menyatakan baru selesai menggelar kegiatan tera ulang alat Ukur, Takar, Timbang dan Perlengkapannya (UTTP) untuk angkatan I
16 Juni 2023
lokasi parkir di Alun-alun Ratu Zalecha Martapura, Kabupaten Banjar, pada Jumat (16/6). (Foto: Juwita/Newsway.id)

Target Retribusi Parkir Pertahun Rp 86 Juta, Dishub Klaim 50 % Sudah Tercapai

NEWSWAY.ID, MARTAPURA – Pendapatan Asli Daerah (PAD) sektor retribusi parkir di Kabupaten Banjar per Juni 2023 sudah mencapai 50 persen dari capaian target. Hal tersebut disampaikan langsung oleh Kepala Dinas Perhubungan (Dishub)
by
16 Juni 2023
Hingga Juni 2023, Tercatat Ada 35 Kebakaran di Kabupaten Banjar (foto : rsb.banjarkab.go.id)

Tahun 2023, Sampai Bulan Juni Tercatat Ada 35 Kebakaran di Kabupaten Banjar

NEWSWAY.ID, MARTAPURA – Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kabupaten Banjar mencatat ada sebanyak 35 musibah kebakaran yang terjadi di Kabupaten Banjar periode Januari hingga Juni 2023. Hal tersebut disampaikan Kepala DPKP
by
15 Juni 2023
Sebuah rumah di Komplek BSD Gambut, Jalan Irigasi RT 15, Kelurahan Gambut, Kecamatan Gambut, Kabupaten Banjar, yang hangus dilahap si jago merah pada Rabu (14/6/2023) sekitar pukul 21.39 Wita. (Foto: DPKP Banjar)

Ditinggal Mencari Ikan, Sebuah Rumah Hangus Dilahap Api

NEWSWAY.ID, GAMBUT – Sebuah rumah di Komplek BSD Gambut, Jalan Irigasi RT 15, Kelurahan Gambut, Kecamatan Gambut, Kabupaten Banjar hangus di lahap api saat ditinggal pemiliknya mencari ikan, pada Rabu (14/6/2023) sekitar
by
15 Juni 2023
Sopir Angkutan Kota (Angkot) Terminal Martapura keluhkan rencana rute Bus Banjarbakula layanan BTS (foto : juwita / newsway.id)

Sopir Angkot Keluhkan Rencana Bus BTS Masuk Martapura

NEWSWAY.ID, MARTAPURA – Sopir Angkutan Kota (Angkot) Terminal Martapura keluhkan rencana rute Bus Banjarbakula layanan Buy The Service (BTS), yang dapat menjangkau hingga ke Martapura kota, Kabupaten Banjar. Salah seorang sopir angkot,
by
10 Juni 2023
1 99 100 101 102 103 115

Tentang Kami

Newsway.co.id adalah sebuah platform media online yang di dirikan sebagai sebuah wadah informasi kepada masyarakat.

Berdiri di sebuah Ibukota Provinsi Kalsel, yang menjadi wilayah penyangga rencana  Ibu Kota Negara (IKN) baru, Newsway.id juga diwacanakan menjadi sebuah media dengan dua bahasa (dual language), Indonesia dan Inggris.

Dengan moto “Berita adalah jalan hidup” diharapkan masyarakat bisa dan mampu mendapatkan informasi yang benar dan mendidik, tidak hoax ataupun berita fitnah penyebar kebencian.