Jakarta - Page 9

KPK masih mengusut kasus pungutan liar (pungli) di Rutan KPK. Hari ini, KPK memeriksa sejumlah mantan penghuni rutan KPK, termasuk mantan Bupati Tanah Bumbu, Mardani Maming (foto.istimewa/newsway.id)

KPK Periksa Mantan Bupati Tanah Bumbu Mardani Maming dalam Kasus Pungli di Rutan KPK

NEWSWAY.ID, JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mengusut kasus pungutan liar (pungli) di Rutan KPK. Hari ini, KPK memeriksa sejumlah mantan penghuni rutan KPK, termasuk mantan Bupati Tanah Bumbu, Mardani Maming.
by
29 Juni 2024
Bus yang ditumpangi para Pambakal di dari Kabupaten Banjar saat di Jakarta mengalami kebakaran. (Foto : SS video/newsway.id)

Bus Yang Ditumpangi Para Pambakal Kabupaten Banjar Terbakar di Tol Jakarta

NEWSWAY.ID, JAKARTA – Naas bus dengan nomor polisi S 7783 UA yang ditumpangi oleh sebagian pembakal dari Kabupaten Banjar saat melakukan kunjungan ke Jakarta mengalami insiden terbakar di jalan tol dalam kota.
by
12 Juni 2024
Salah satu perumahan yang regulasinya sedang diatur pemerintah dan saat ini masih menjadi polemik terkait Tapera (Foto.Suroto/newsway.id)

Partai Buruh Menolak Tegas Pemerintah Jalankan Tapera Dianggap Membebani Rakyat

NEWSWAY.ID, JAKARTA – Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 21 Tahun 2024 tentang Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera), yang diteken Presiden Joko Widodo (Jokowi), menimbulkan polemik. Pasalnya, Tapera akan menambah panjang potongan gaji para buruh
by
31 Mei 2024
Ketua Umum Partai NasDem, Surya Paloh foto bersama dengan Acil Odah dan H Rozanie seusai mendapatkan Rekomendasi untuk maju menjadi bakakl calon Gubernud dan Wakil Gubernur Kalsel 2024 didampingi Ketua DPD Partai Golkar KalSel, H Sahbirin Noor. (Foto : H Zanie/newsway.id)

Rekomendasi DPP NasDem Untuk Acil Odah dan Rozanie, Bagaimana Dengan Partai Golkar

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Sekretaris DPD Partai NaaDem Kalimantan Selatan H Rozanie Himawan Nugraha akhirnya bisa bernafas lega setelah melakukan pertemuan internal di NasDem Tower bersama Ketua Umum Partai NasDem Surya Palih pada
by
29 Mei 2024
Wali Kota Banjarbaru HM Aditya Mufti Arifin bersama istri Hj Vivi Mar'i Zubedi di acara INACRAFT tahun 2024. (Foto : MC Kota Banjarbaru/newsway.id)

Walikota Komitmen Akan Majukan UMKM, Selaras dengan Ketua Dekranasda

NEWSWAY.ID, BANJARBARU – Wali Kota Banjarbaru, H. M. Aditya Mufti Ariffin, bersama istri yang juga sebagai Ketua Dekranasda Kota Banjarbaru, Hj Vivi Mar’i Zubedi, datang langsung untuk memberikan dukungan kepada Dekranasda Kota
by
28 Februari 2024
1 7 8 9

Tentang Kami

Newsway.co.id adalah sebuah platform media online yang di dirikan sebagai sebuah wadah informasi kepada masyarakat.

Berdiri di sebuah Ibukota Provinsi Kalsel, yang menjadi wilayah penyangga rencana  Ibu Kota Negara (IKN) baru, Newsway.id juga diwacanakan menjadi sebuah media dengan dua bahasa (dual language), Indonesia dan Inggris.

Dengan moto “Berita adalah jalan hidup” diharapkan masyarakat bisa dan mampu mendapatkan informasi yang benar dan mendidik, tidak hoax ataupun berita fitnah penyebar kebencian.